[ad_1]

Wakil Gubernur DIY, KGPAA Paku Alam X membacakan sambutan Gubernur DIY, Sri Sultan Hamengku Buwono X pada Puncak Peringatan Hari Keluarga Nasional ke-28 Tingkat DIY yang diselenggarakan secara daring pada Selasa (29/06).

Sri Paduka mengikuti berlangsungnya acara peringatan dari Gedhong Pracimasana, Kompleks Kepatihan, Yogyakarta.

“Kami berharap besar kepada semua pihak yang berada sangat dekat dengan keluarga-keluarga dan masyarakat di DIY, agar senantiasa mendukung rencana aksi daerah dalam hal penanganan stunting di tahun 2020-2024 dan Peraturan Gubernur DIY Nomor 92 Tahun 2020,” ungkap Sri Paduka.

Wakil Ketua I TP PKK DIY, GKBRAyA Paku Alam saat membacakan sambutan Ketua TP PKK DIY, GKR Hemas mengatakan, TP PKK DIY telah membuat panduan mengatasi stunting untuk digunakan masyarakat DIY.

Panduan ini harapannya dapat dipergunakan sebagai panduan langkah operasional, monitoring, laporan dalam upaya pencegahan dan penurunan stunting di DIY.

Selengkapnya di jogjaprov.go.id

#PemdaDIY
#WakilGubernurDIY
#KGPAAPakuAlamX
#HariKeluargaNasional
#PKKDIY

Mungkin gambar 1 orang, berdiri dan teks yang menyatakan 'Humas Pemda DIY 2027 Keluarga Garda Terdepan Wujudkan DIY Bebas Stunting Kondisi nasional Indonesia yang saat ini masih menghadapi CoViD-1 menimbulkan ekhawatiran turut melonjaknya angka stunting. Untuk mewujudkan DIY yang bebas stunting, Wakil Gubernur KGPAA Paku Alam berharap keluarga bisa menjadi garda terdepan mendukung program Pemda DIY.'Mungkin gambar dalam ruangan dan teks yang menyatakan 'Humas Pemda DIY'Mungkin gambar dalam ruangan
[ad_2]

Source