[ad_1]

Ketersediaan Oksigen di Rumah Sakit Masih Cukup

Jakarta, 25 Juni 2021

Menteri Kesehatan RI Budi Gunadi Sadikin mengungkapkan bahwa oksigen yang ada di rumah sakit masih cukup. Hal itu ia sampaikan pada Konferensi Pers secara Virtual di Gedung Kemenkes, Jumat (25/6).

Oksigen yang ada itu cukup kita memiliki kapasitas produksi oksigen di Indonesia itu sebagian besar 75% untuk penjualan industri dan 25% untuk penjualan medis.

Budi mengaku sudah mendapatkan komitmen dari supplier-supplier oksigen ini bahwa mereka bisa mengalihkan yang kapasitas oksigen buat penjualan industri ke oksigen untuk medis. Sebab, kapasitas oksigen untuk industri itu bisa diisi oleh perusahaan-perusahaan oksigen asing… Lainnya

[ad_2]

Source